Gejala dan Penyebab Anemia Serta Obatnya

Anemia atau biasa disebut dengan kurang darah merupakan salah satu kondisi, dimana jumlah sel darah merah berada dibawah normal. Salah satu akibat dari anemia adalah transportasi sel darah merah terganggu dan jaringan tubuh sipenderita anemia akan mengalami kekurangan oksigen guna menghasilkan energi. Maka tak heran apabila gejala anemia biasa ditunjukan dengan adanya rasa cepat lelah, pucat, gelisa, dan terkadang sesak. Penyebab umum terjadi anemia karena kekurangan zat besi, pendarahan usus, genetik, kekurangan vitamin B12, kekurangan asam folat, dan gangguan sunsum tulang.

Gejala Anemia (kurang darah)

  • Kelopak mata pucat
  • Sering kelelahan
  • Sering mual
  • Sakit kepala
  • Ujung jari pucat
  • Sesak nafas
  • Denyut jantung tidak teratur
  • Wajah pucat
  • Rambut rontok
  • Menurunnya kekebalan tubuh


Penyebab Anemia (kurang darah)

Anemia biasanya terjadi ketika tubuh memproduksi sedikit sel darah merah, kehilangan terlalu banyak sel darah merah, atau mematikan sel darah merah lebih banyak daripada menggantinya.

Obat Anemia (kurang darah)

Sekarang bagi anda semua yang mempunyai keluhan anemia tidak perlu khawatir lagi karena kami rekomendasikan sebuah produk kesehatan yang dapat dijadikan obat anemia yaitu jelly gamat gold-g.

Jelly gamat gold-g adalah sebuah produk kesehatan yang sudah mempunyai standarisasi GMP dan BPOM RI TI 114645721. Terbuat dari teripang emas spesies golden stichopus variegatus yang mempunyai kandungan gamapeptide. Dimana gamapeptide ini mempunyai manfaat untuk mencegah inflamasi, mengurangi rasa sakit, mempercepat penyembuhan luka, mengaktifkan pertumbuhan, mengaktifkan sel-sel, membuat kulit lebih muda, meningkatkan kecantikan, menstabilkan semosi, dan memelihara sirkulasi darah.

Selain gamapeptide dalam jelly gamat gold-g terdapat juga kandungan lain, diantaranya :
  • Protein 86.8%
  • Antiseptik alamiah
  • Kolagen 80%
  • Chondroitin
  • Trace Mineral
  • Omega 3, 6 dan 9
  • Mukopolisakarida
  • Glucosaminoglycans (GAG’s)
  • Antikanker Alamiah
  • Cell Growth Factor (CGF)
Nah mungkin hanya ini saja yang bisa disampaikan oleh kami mengenai gejala dan penyebab anemia serta obatnya, semoga saja bermanfaat untuk semuanya termasuk untuk penderita anemia.


Iklan Oleh Admin  Obat Penambah Darah   ►Leukosit Tinggi  ► Cyano Spirulina
Share this article :
 
 
Copyright © 2011. Obat Anemia Herbal - All Rights Reserved
Didukung Oleh Harga Obat Diabetes